Cara Menambah Widget Kalender Di Blog


kalender widgetMungkin trik yang saya berikan ini sudah sangat mudah untuk dilakukan oleh kalian yang sudah sering main2 ke blogger. Sebenarnya konsepnya hanyalah copy paste kode yang disediakan oleh layanan pemilik widget pihak ketiga tersebut. Tapi saya menulis ini hanya untuk kalian yang memang belum mengerti cara memasang kalender di blog. Ini sebenarnya sama saja caranya seperti memasang jam di blog. Okelah, daripada terlalu banyak basa basi. Langsung saja ke KTP, eh TKP

1. Pergilah untuk membeli kopi di warung terdekat. Jika sudah jangan lupa mampir di mycalendar.org/getwidget/ untuk mendapatkan kalender yang kamu inginkan.


2. Pilih jenis kalender yang kamu sukai.

3. Jika kamu ingin mengedit kalender tersebut, kamu bisa klik select more colours & sizes

4. Jika sudah selesai mengedit copy kode yang sudah disediakan. Lalu pasang di blogmu

kode widget kalender


Cara Memasang Kode yang Sudah Kamu Copy

1. Ke blogger

2. Jika loading sudah selesai, klik tanda panah yang berada di sebelah kanan gambar pensil dan sebelah kiri gambar kertas

tata letak blogger
3. Pilih tata letak

4. Lalu klik tambah gadget

tambah gadget

5. Pilih HTML/JavaScript 

html/javascript 
6. Paste kode yang sudah kamu copy tadi di kolom konten
Nah, sekarang kalender sudah terpasang di blog kamu. Jika ada pertanyaan, tidak perlu malu2 untuk bertanya di kotak komentar atau di kontak kami. Atau jika kamu ingin bertukar link dengan saya bisa mengunjungi halaman tukeran link di afikrubik.blogspot.com/p/tukeran-link.html. Salam blogger

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »